Buku ini menyajikan secara ringkas dilengkapi dengan sejumlah contoh soal beserta pembahasannya dan soal untuk latihan. Dengan membaca buku ini, pembaca diharapkan lebih mampu menyerap pembelajaran matematika secara singkat dan efektif. Buku ini berisi materi tentang barisan dan deret; bilangan kompleks; persamaan linear, determinan, vektor, dan matriks khusus; diferensial parsial; integral lip…