Sebagaimana diketahui bahwa secara tertulis pernyataan atau “bahasa” matematika pada umumnya dikomunikasikan dengan notasi-notasi angka, simbol, dan variabel. Notasi matematika dapat dituliskan dalam bentuk yang sama dalam setiap bahasa, namun pengucapannya akan berbeda menurut bahasa apa notasi tersebut diucapkan. Buku ini disusun sebagai sebuah panduan praktis pengucapan notasi matematika…
Buku ini menyajikan secara ringkas dilengkapi dengan sejumlah contoh soal beserta pembahasannya dan soal untuk latihan. Dengan membaca buku ini, pembaca diharapkan lebih mampu menyerap pembelajaran matematika secara singkat dan efektif. Buku ini berisi materi tentang barisan dan deret; bilangan kompleks; persamaan linear, determinan, vektor, dan matriks khusus; diferensial parsial; integral lip…