Text
Buku sakti para pengembang web
Sebuah istilah yang sudah tidak asing lagi dalam dunia Programming, khususnya website. Sebuah trik dengan memanfaatkan Web Service API dari situs lain untuk dipadukan dan digunakan di website kita.
API (Application Programming Interface) sudah tidak bisa dipisahkan dalam teknik pemrograman web terkini dan telah menjadi standar dalam proses pengembangan website.
Buku ini memberikan trik-trik sakti yang sering digunakan oleh para web master / developer, dari mulai cara pembuatan trik:
Twitter API (Login with Twitter, Follow Button, Tweet Button, Embedded Tweet, Embedded Timelines).
LinkedIn API (Login with LinkedIn, Share on LinkedIn, Follow Company, Member Profile, Company Profile, Apply with LinkedIn, Recommends with LinkedIn, dan masih banyak lainnya).
Pada akhir bab, Anda akan diajak secara langsung dalam pembuatan website profesional terintegrasi dengan API Developer bertajuk "Aplikasi Kuesioner untuk Meningkatkan Kualitas Produk dan Layanan Perusahaan".
Tidak tersedia versi lain