Text
Metode penelitian kombinasi (mixed methods)
BUKU INI BERISI TENTANG:
1.Konsep Dasar Metode Penelitian Kombinasi
2.Metode Kuantitatif Survei
3.Metode Kuantitatif Eksperimen
4.Metode Kombinasi :
a.Desain Sequential Explanatory
b.Desain Sequential Exploratory
c.Desain Concurrent Triangulation
d.Desain Concurrent Embedded
5.Cara Membuat Proposal Penelitian
6.Cara Membuat Laporan Penelitian
7.Masing-masing diberikan contohnya
Tidak tersedia versi lain